Rabu, 27 Juni 2012

Remote Windows XP dari Linux Ubuntu

entah kenapa lagi suka dengan namanya remote-meremote haha
Kali ini ane coba bahas cara meremote desktop windows xp dengan ubuntu. Caranya
cukup mudah. cekidot


Konfigurasi Windows
Masuk ke Explorer-> klik kanan properties -> klik tab remote -> centang pilihan allow user to conect this computer
system properties
selanjutnya kita harus tahu ip address komputer windows ini. Buat liatnya masuk cmd trus ketik ipconfig
Konfigurasi Ubuntu
Aplikasi yang kita gunakan yaitu terminal server client. Jalankan dari Application->Internet->Terminal Server Client.
atau kalau belum ada bisa install dulu
$ sudo apt-get install tsclient

tsclient
tsclient
masukkan ip komputer windows tadi, protocol pilih RDP, masukkan juga username dan password komputer windowsnya
kemudian klik connect
tadaaa!!
yuhuu
yuhuu

Tidak ada komentar:

Posting Komentar